Tebak Angka Menggunakan Break pada Perulangan Dalam Bahasa Pemograman Python

shares

Banyak Bahasa ~ Posting kali ini saya akan membahas menggunakan Break/istirahat dalam Bahasa Pemograman Python. Berikut contohnya :




Berikut penjelasannya dari contoh di atas. Kita mempunyai variable angka untuk menyimpan angka 34 untuk membuat permainan selesai dan variable jawaban untuk menyimpan False, dia akan melakukan perulang while jawaban == False , Benar maka di akan menyuruh kita untuk memasukan angka dia akan melakukan kondisi if tebak > angka dengan contoh di atas kita masukin variable tebak dengan angka 31 maka  31>34 , Salah maka dia akan mengecek kondisi selanjutnya dengan elif tebak<angka maka 31<34 ,Benar maka dia mencetak Kekecilan dan melakukan perulangan sampai kita menjawab tebak = 34 maka perulangan akan berhenti.

Related Posts

0 komentar:

Post a Comment